Laman

Selasa, 26 April 2011

Alasan Hamster Mengigit Maenannya!!!


Hamster Menggigit Maenannya
Sering kali kita lihat di kandang hamster kalau terdapat maenan yang digigiti hamster. Mengapa hamster menggigit?? Karena hamster hewan pengerat??? Betul sekali. Hamster merupakan hewan pengerat dan pemakan biji-bijian, dimana hamster suka mengerat bijian yang keras.

Ada beberapa alasan mengapa hamster suka menggigit maenannya? Mau tau? Ok saya bahas di posting ini. Hamster mempunyai gigi runcing berjumlah dua, dimana gigi tersebut bisa tumbuh seiring pertumbuhan hamster tersebut maka dari itu hamster selalu menggigit maenannya karena hamster akan memperpendek gigi tersebut sehingga tidak tumbuh terus selain itu hamster juga mengasah giginya agar lancip. Hamster yang mengasah giginya bertujuan agar dapat memakan biji-bijian yang keras seperti biji kacang hijau, kedelai, beras dan lain-lain karena hamster itu hewan pengerat kan. Bagaimana alasannya masuk akal kan? Sangat masuk akal.
Solusi agar gigi hamster tidak tumbuh terus dan membuat gigi hamster runcing? Tanya hamsternya aja dong, hehehehehe. Mari kita bahas masalah tersebut, solusi yang dapat anda lakukan adalah tidak memberi makanan yang lunak/empuk karena hamster tidak dapat mengasah dan menumpulkan giginya maka dari itu perlu makan yang agak keras seperti biji-bijian yang sudah saya sebut. Solusi kedua adalah memberi maenan berupa kayu atau plastik untuk tempat menumpulkan gigi dan mengasah gigi hamster. Apakah plastik tidak berbahaya bagi hamster? Tidak, hamster tidak akan memakan plastik karena hamster mempunyai insting alami seperti halnya saat induk hamster memakan anak hamster yang sakit, hal itu tersebut karena hamster mempunyai insting.

0 komentar:

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites